Tuesday, October 18, 2016

Cara Memainkan Game dan Aplikasi (ROOT) Android di PC atau Laptop dengan EMULATOR Nox

kali saya akan memberikan tutorial yang sangat amat mudah untuk dilakukan dan yang bagi butuh ROOT tidak sesusah Bluestack yang root nya harus sangat ribet dan susah memang kebutuhan masing-masing untuk emulator tapi menurut saya emulator android terbaik di PC adalah Emulator NOX emulator ini bisa disesuaikan dengan kemampuan PC di settinganya tidak seperti bluestack yang membebankan semua proses pada ram dan menurut saya sangat kejam bagi laptop atau pc dengan spesifikasi yang rendah dan juga dengan NOX ini kita lebih opensource atau akses nya lebih mudah kenapa? karena NOX ini suda menyediakan kebutuhan ROOT itu Sendiri jika kalian masuk pengaturan dan jika kalian ingin nox menjadi ROOT cukup centang IKON ROOT yang ada Di NOX tara emulator anda sudah TER root tanpa harus ribet - ribet berikut Video tutorialnya.



Begitulah Cara memasang NOX dan memainkan game di Emulator di PC kita karena android menjadi kebutuhan pokok bagi kondisi kebutuhan saat ini dan sangat berkembang pesatnya pangsa android di seluru belahan dunia ga akan menutup kemungkinan jika suatu saat nanti kita menjumpai laptop atau pc yang empunyai OS seperti android layaknya MAC dan IPhone .